Pergerakan harga emas masuki sesi Eropa (07:20:35 GMT) sempat menguat setelah dibuka lebih tinggi pada 1332,70 di awal perdagangan (00.00 GMT), XAUUSD bergulir pada 1332,65.
Harga emas sesi Eropa kesulitan untuk rebound setelah akhir pekan anjlok parah oleh kuatnya fundamental dollar AS pasca data NFP AS bulan Juli akhir pekan lalu. Sempat menguat di sesi Asia oleh bargain hunting pasar. Selain itui bursa saham Eropa sedang bergerak positif sehingga harapan rebound masih jauh.
Rekomendasi harga emas selengkapnya silahkan klik image
Editor: Jul Allens